Prospek Kerja Manajemen Sumber Daya Perairan

Prospek kerja manajemen sumber daya perairan adalah peluang karir yang berkaitan di kegiatan perencanaan dan pengelolaan sumber daya.

Prospek kerja manajemen sumber daya perairan juga membahas mengenai ragam dan fisiologi hewan yang ada di air dan bagaimana cara menangkapnya.

Dari segi bidang ekonomi akan mempelajari tentang manajemen strategi bagaimana cara memasarkan sumber daya bidang perairan tersebut.

Hal yang dipelajari di Manajemen Sumber Daya Perairan

Hal yang dipelajari di manajemen sumber daya perairan wilaya perairan yang ada di Indonesia. Wilayah perairan negara kita merupakan lebih luas dibandingkan dengan wilayah daratan.

Dengan kamu memilih jurusan ini kamu akan belajar tentang pengorganisasian dan pemanfaat tentang sumberdaya perairan.

Prospek kerja teknik kimia cukup bagus, karena lulusan ini cukup langka.

Profesi manajemen sumber daya perairan pekerjaan yang sangat diminati oleh banyak orang. Berikut profesi manajemen sumber daya perairan yang bisa kamu jadikan sebagai peluang prospek kerja manajemen sumber daya perairan.

1. Dosen

Dosen adalah pekerjaan yang bergelut dengan dunia pendidikan sebagai tenaga pendidik dan bergerak di bidang akademis.

Sebaiknya kamu melanjutkan pendidikanmu mencapai magister. Gaji yang akan kamu peroleh biasanya sekitar Rp 4-6jt.

2. PNS

PNS adalah pekerjaan yang sangat diminati oleh masyarakat banyak. Salah satunya karena pekerjaan ini akan terus mendapatkan gaji ketika kamu sudah tidak bekerja lagi.

Gaji yang akan diperoleh untuk golongan III biasanya mencapai Rp 5jt.

3. Peneliti

Peneliti merupakan pekerjaan yang dibutuhkan untuk meneliti sebuah masalah. Kamu bisa menjadi peneliti di bagian wilayah dan sumber daya perairan yang ada di Indonesia.

Gaji yang akan kamu peroleh biasanya hingga mencapai belasan bahkan puluhan juta rupiah.

4. Spesialis Konservasi Alam

Spesialis konservasi alam akan berada di bawah bidang yang berkaitan industri. Kamu akan bertanggung jawab untuk memelihara sistem atau semua yang ada dan menjadi sumber daya perairan Indonesia.

Pekerjaan ini sangat begitu diinginkan oleh orang banyak karena gaji yang akan kamu peroleh sekitar Rp 3-5jt.

5. Konsultan Lingkungan

Konsultan lingkungan adalah pekerjaan yang akan mempunyai gaji hingga mencapai Rp 8jt.

Prospek kerja teknik lingkungan sangat cerah untuk memajukan lingkungan.

Pekerjaan ini merupakan pekerjaan yang bekerja sama dengan organisasi dan memiliki masalah lingkungan dengan cara memberikan opini terkait lingkungannya.

6. Spesialis Pengairan

Spesialis pengairan adalah pekerjaan yang bergerak dan mengamati di bidang pengairan. pekerjaan ini juga bergerak di bagian merancang serta melaksanakan program sumber daya air.

Pekerjaan ini biasanya akan memperoleh gaji sekitar Rp 3-5jt.

7. Peneliti dan Ahli Teknologi Pangan

Peneliti dan ahli teknologi pangan adalah pekerjaan yang akan memperoleh gaji hingga mencapai Rp 7jt. Pekerjaan ini menggunakan ilmu kimia dan teknik.

Baca prospek kerja teknik mesin jika kamu ingin masuk jurusan permesinan.

Profesi ini digunakan untuk mendapatkan cara terbaik dalam pembuatan pangan.

8. Ahli Konservasi Tanah dan Air

Ahli konservasi tanah dan air adalah pihak yang merencanakan dan mengembangkan praktik terkoordinasi untuk mengontrol keadaan tanah dan kelangsungan air.

Gaji yang akan diperoleh sekitar Rp 7jt.

Berikut merupakan prospek kerja manajemen sumber daya perairan. Semoga membantu!

Leave a Reply

Tutup Iklan